SMP & SMA Hasanuddin Wajak

November 2023

tanpa tanda jasa, dikenang sepanjang masa. peringatan hari guru Haswada

“Guru adalah seorang pejuang tulus tanpa tanda jasa mencerdaskan bangsa.” Sebuah kalimat yang kami kutip dari sosok bapak pendidikan Indonesia Bapak Ki Hajar Dewantara. Dalam kalimat tersebut tidak hanya mengandung pesan tapi ada pesan yang dalam untuk para pendidik bangsa ini. SMP SMA Hasanuddin juga memiliki para pendidik yang berdedikasi tinggi, dengan slogan Iklas Mendidik, Tabah …

tanpa tanda jasa, dikenang sepanjang masa. peringatan hari guru Haswada Read More »

PEMILU RAYA (PEMRAY) SMP-SMA HASANUDDIN WAJAK

Ada kagiatan yang berbeda di SMP-SMA Hasanuddin pada Sabtu, 11 November 2023. Tak seperti hari biasanya kegiatan pembelajaran ditiadakan karena Haswada sedang melaksanakan pesta demokrasi dalam rangka Pemilihan Ketua dan Wakil BESDI, BKSDI, serta MPK. Kegiatan Pemray ini menjadi puncak dari serangkaian seleksi yang telah dilaksanakan, dari ujian tulis, wawancara, debat, hingga kegiatan kampanye. Kegiatan …

PEMILU RAYA (PEMRAY) SMP-SMA HASANUDDIN WAJAK Read More »

peringatan hari pahlawan smp-sma hasanuddin wajak

“Bangsa yang besar adalah bangsa yang bisa mengahargai jasa pahlawannya” Bung Karno. Seperti yang disampaikan oleh pahlawan negara kira Ir. Soekarno bahwa jika ingin menjadi sebuah bangsa yang besar kita harus bisa menghargai jaswa pahlawan yang sudah berjaa untuk negara. Dan Haswada juga tidak mau ketinggalan untuk ikut memperingati Hari pahlawan yang jatuh tepat pada …

peringatan hari pahlawan smp-sma hasanuddin wajak Read More »

Scroll to Top
Scroll to Top